You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 5 Unit Pemadam Atasi Kebakaran Restoran Cepat Saji di Ancol
.
photo Budhi Firmansyah Surapati - Beritajakarta.id

Kerugian Kebakaran Restoran Cepat Saji di Ancol Ditaksir Capai Rp 300 Juta

Kerugian material akibat kebakaran restoran cepat saji di kawasan Taman Impian Jaya Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, Rabu (28/11) dini hari, ditaksir mencapai Rp 300 juta. 

Kami kerahkan lima armada untuk memadamkan api. Sekitar 15 menit api bisa dikuasai.

Menurut Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu, Satriadi Gunawan, kebakaran yang terjadi sekitar pukul 02.37 ini dipicu dari ledakan kompor gas. 

Sebuah Mobil Terbakar di Tol JORR Berhasil Dipadamkan

Dijelaskan Satriadi, api yang membakar area gudang logistik dan dapur seluas sekitar 42 meter persegi itu tidak sampai menimbulkan korban jiwa dan luka-luka.

"Kami kerahkan lima armada untuk memadamkan api. Sekitar 15 menit api bisa dikuasai. Kerugian ditaksir sekitar Rp 300 juta," tandasnya. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1090 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1061 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1041 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye943 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye940 personAldi Geri Lumban Tobing